JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Seorang warga Kota Baru, Kota Jambi, dilaporkan meninggal dunia diduga akibat serangan jantung setelah rumahnya mendapat gangguan dari Orang Dalam Gangguan Jiwa (ODGJ), Selasa ...
JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Jambi memusnahkan barang bukti narkoba jenis sabu seberat 12 kilogram yang disita dalam operasi penangkapan periode Januari hingga Februari 2025. Kegiatan pemusnahan ...
JAMBIUPDATE.CO, BATANG HARI - Memasuki awal tahun 2025 Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Kepolisian Resort (Polres) Batang Hari berhasil mengamankan belasan orang yang diduga pengedar dan juga pengguna Narkotika jenis sabu dan ganja. ...
JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Seorang anggota Satbrimob Polda Jambi bernama Aji (28) menjadi korban penikaman oleh enam pemuda saat melerai keributan. Akibat kejadian tersebut, korban mengalami luka tusuk di bagian punggung. Insiden ini terjadi ...
JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Kebakaran kembali terjadi di sumur minyak ilegal yang berlokasi di kawasan Taman Hutan Raya (Tahura) Senami, Desa Jebak, Kecamatan Muara Tembesi, Kabupaten Batanghari, Provinsi Jambi. Peristiwa ini pun viral di berb...
JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Rumah pribadi Gubernur Jambi, Al Haris, yang beralamat di Jalan H. Ibrahim, Lorong Masjid, RT 21, Kelurahan Rawasari, Kecamatan Alam Barajo, alami insiden pengerusakan kaca oleh orang dengan gangguan jiwa (ODGJ), pad...
JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Menindaklanjuti laporan masyarakat, Polres Kerinci bergerak cepat melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) dan memasang garis polisi (police line) di lokasi pembongkaran portal pembatas jalan di depan Gedung Nasi...
JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Pengadilan Negeri Jambi menjatuhkan hukuman pidana 15 tahun penjara kepada Daniel Sihombing, terdakwa kasus pembunuhan Risti Widia (30), seorang wanita yang jasadnya ditemukan di dalam lemari kamar kost. Sementara it...
JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Kebakaran sumur minyak ilegal di kawasan Taman Hutan Raya (Tahura) Senami, Desa Jebak, Kecamatan Muara Tembesi, Kabupaten Batanghari, Jambi, telah berhasil dipadamkan. Proses pemadaman dan mitigasi dilakukan oleh pi...
JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Proses penyegelan terhadap Helen's Play Mart mendapat perhatian dari Front Persaudaraan Islam (FPI) Kota Jambi. Ketua FPI Kota Jambi, Ahmad Syukri Baraqbah, mendesak pemerintah untuk menutup Helen’s Play Mart ...
JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Tim Terpadu (Timdu) Pemerintah Kota Jambi lakukan sidak dan menyegel tempat hiburan malam Helen’s Play Mart yang berlokasi di Jalan Raden Pamuk, Kota Jambi, pada Rabu (6/2/2025). Dalam inspeksi mendadak (sidak...