iklan Produksi Pertamina EP Jambi Field Capai 3.105 BOPD.
Produksi Pertamina EP Jambi Field Capai 3.105 BOPD. (Istimewa)

“Saat ini, struktur Sungai Gelam menjadi andalan Pertamina EP Jambi Field. Sumur-sumur dari struktur ini, memberikan kontribusi kurang lebih sebanyak 1,000 BOPD”, tambah Gondo.

Sepanjang Tahun 2019, Pertamina EP Asset 1 memberikan kontribusi produksi minyak secara year to date sebesar 13.943 BOPD melalui lapangan Rantau sebesar 2.960 BOPD, Pangkalan Susu 500 BOPD, Lirik 1.725 BOPD, Jambi 2.833 BOPD, Ramba 5.225 BOPD serta unitisasi Suban sebesar 700 BOPD.

Kepala SKK Migas Perwakilan Sumbagsel Adiyanto Agus Handoyo mengharapkan agar capaian seperti ini dapat disusul oleh KKKS lainnya di wilayah kerja Sumbagsel agar dapat mencapai target produksi migas nasional tahun 2020, "ini tentunya dapat terwujud dengan dukungan semua pihak di sekitar wilayah operasi migas, baik Pemerintah Daerah dan masyarakat luas di sekitaran daerah operasi Pertamina EP asset 1 Jambi, kita semua harus bahu membahu untuk berupaya maksimal mendongkrak produksi migas kita". (*/Ist)


Berita Terkait



add images