iklan Ilustrasi.
Ilustrasi.

JAMBIUPDATE.CO, JAMBI Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Jambi, Arif Munandar mengatakan dalam penanggulangan banjir, pihaknya sudah beberapa kali melakukan rapat dengan Pj Gubernur, untuk segera membuat SK siaga darurat banjir disetiap Kabupaten Kota Provinsi Jambi.

Seperti Kerinci, itu sudah dua kali terjadi banjir longsor, itu harus segara dibuat SK siaga darurat, ujarnya.

Sejauh ini, kata Arif, baru beberapa Kabupaten yang telah mengeluarkan Sk siaga darurat, seperti Batanghari,Tanjabtimur, dan Muaro Jambi.

saat ini semua kabupaten/kota sangat berpotensi terjadi banjir, karena curah hujan yang fluktuatif, tegasnya.(dez)


Berita Terkait



add images