Politik

Panwas Nilai Pengetahuan Anggota KPPS Rendah

Ketua Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kota Jambi, Maroly, menilai Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) di tiap TPS memiliki pengetahuan yang sangat minim tentang pemungutan dan perhitungan suara. Berdasarkan pantauan Panwasl...

0 Comments

Polisi Amankan Penghitungan Manual

Meski pelaksanaan Pemilu Legislatif (Pileg) di Prov Jambi mengalami kendala, seperti kekurangan surat suara, namun secara umum berlangsung aman, lancar, dan kondusif. Meski demikian, aparat kepolisian tetap disiagakan untuk mengantisipasi t...

0 Comments

Panwaslu : Petugas KPPS Tak Siap

Ketua Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kota Jambi, Maroly menilai, Ketua Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) di setiap TPS dalam Kota Jambi sangat minim terhadap kesiapan pemungutan dan perhitungan suara. Berdasarkan pantaua...

0 Comments

Demokrat Tumbang di TPS HBA

Di TPS Gubernur Jambi Hasan Basri Agus (HBA), yakni TPS 1 Kelurahan Kasang, Kecamatan Jambi Timur, Partai Demokrat tumbang. Seperti untuk DPR RI, Demokrat berada di posisi kedua dengan perolehan 28 suara di bawah PPP yang berhasil menda...

0 Comments

Tidak Berdomisili Masih Terdaftar DPT

Setelah melakukan pencoblosan pada pagi harinya, sekitar pukul 10.00 WIB Walikota Jambi Sy. Fasha bersama Perkomfinda melakukan pemantauan di beberapa TPS di Kota Jambi untuk melihat proses pencoblosan. Dalam pantauan tersebut Walikota B...

0 Comments

Dua Pimpinan DPRD Terjungkal di TPS Sendiri

Dua pimpinan DPRD Kabupaten Bungo kalah di TPS sendiri. Mereka adalah, Ketua DPRD Bungo, Mahilli, dan Wakil Ketua, Andriansyah. Yang menang di TPS sendiri adalah, Syarkoni Syam. Pantauan dilapangan, Andriansyah, ketua DPC Partai Hanura ...

0 Comments

Hasil Pileg Diketahui 24 April

HASIL  Pemilihan Legislatif (pileg) 2014 yang dilaksanakan Rabu 9 April, akan diketahui tanggal 24 April mendatang.  Ini dikatakan Komisioner KPU Provinsi Jambi, Desy Arianto saat dihubungi via ponselnya, Rabu (9/4). "Has...

0 Comments

Pemilu di Jambi Amburadul

Meski berlangsung aman, pelaksanaan Pemilu di Jambi berjalan amburadul. Dalam proses pemungutan suara, banyak sekali ditemukan kecurangan. Misalnya, warga yang berdomisili lebih dari tiga bulan tapi tak terdaftar. Dan sebaliknya, ada warga ...

0 Comments

Kotak Hasil Pemungutan Suara Menginap di Kantor Lurah

Pemerintah Kota (Pemkot) Jambi menghimbau kepada masyarakat tidak ada keributan serta tidak terjadi gesekan pada penghitungan suara Pemilu Rabu (9/4). Walikota Jambi, H Syarif Fasha ME, meminta dan menghimbau kepada calon legislatif (caleg)...

0 Comments

Saksi dari Parpol Ditemukan Absen

Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kota Jambi menemukan puluhan Tempat Pemungutan Suara (TPS) tidak lengkap dengan saksi dari partai politik untuk memantau jalannya pencoblosan. Panwaslu Kota Jambi menyayangkan atas temuan ini, karena ...

0 Comments



add images