Berita Muarojambi

11 Perusahaan Akan Ikut Dalam Program GSL Di Sungai Gelam

JAMBIUPDATE.CO, SENGETI- Setelah sebelumnya ada 4 perusahaan yang berperan dalam perbaikan jalan di Desa Sekumbung, makansampai dengan akhir tahun ini akan terlibat 11 perusahaan lagi dalam Program GSL di Kabupaten Muaro Jambi. 11 Perusaha...

0 Comments

Usai dipanggil Bupati, PUPR dan 4 Perusahaan Perbaiki Jalan Teluk Jambu-Sekumbung

JAMBIUPDATE.CO, SENGETI- Usai Bupati Muaro Jambi Hj. Masnah Busro SE mengumpulkan Stakeholder beberapa waktu lalu untuk menginstruksikan bantuan perbaikan Jalan Di Muaro Jambi, saat ini perbaikan mulai dilaksanakan. Dimana dalam perbaikan ...

0 Comments

Nah! Warga Mendalo Laut Tolak Hasil Pilkades

JAMBIUPDATE.CO, SENGETI- Pilkades di Desa Mendalo Laut Kecamatan Jaluko Muaro Jambi berbuntut pengaduan penolakan Pelantikan Kades Terpilih oleh sebagian masyarakat. Hal ini karena dalam pelaksanaan Pilkades 11 November lalu diduga ada pra...

0 Comments

Diduga Ada Praktik Gratifikasi, Masyarakat Desa Mendalo Laut Tolak Hasil Pilkades

JAMBIUPDATE.CO, SENGETI- Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) di Desa Mendalo Laut Kecamatan Jaluko Muaro Jambi berbuntut pengaduan penolakan Pelantikan Kades Terpilih oleh sebagian masyarakat. Hal ini karena dalam pelaksanaan Pilk...

0 Comments

Waka DPRD Muarojambi Tinjau Pelaksanaan Pilkades

JAMBIUPDATE.CO, SENGETI- Wakil ketua I dan II DPRD Muarojambi Agustian Mahir dan Ahmad Haikal memantau pelaksanan Pilkades Serentak di Muarojambi. Waka I Agustian Mahir meninjau pelaksanaan Pilkades di Desa Mudung dan Desa Raman, Kecamatan...

0 Comments

Ketua DPRD Muaro Jambi Tinjau Pilkades Serentak di Suka Makmur

JAMBIUPDATE.CO, SENGETI- Demi memastikan Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak yang dilaksanakan pada Senin (11/11) pagi, Ketua DPRD Muaro Jambi Yuli Setia Bakti ikut meninjau Pilkades di Desa Suka Makmur Kecamatan Sungai Ba...

0 Comments

Dewan Janjikan Kenaikan Gaji Guru Honorer di Muaro Jambi

JAMBIUPDATE.CO, SENGETI- Anggota DPRD Muaro Jambi, Ulil Amri, menyebutkan saat ini gaji guru honorer menjadi prioritas perjuangan di DPRD. Saat ini guru honorer yang ada di Muaro Jambi hanya menerima Rp 600 ribu perbulan. ‘’Sek...

0 Comments

228 Kepala Sekolah Di Muarojambi Diberikan Pelatihan

JAMBIUPDATE.CO, SENGETI - Sebanyak 228 Kepala Sekolah yang ada di Kabupaten Muarojambi diberikan lelatihan oleh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Muaro Jambi, Pelatihan ini dilakukan sebagai upaya peningkatan Kapasitas Diri. Diklat ini dijad...

0 Comments

Mantap! 2020, Gaji Kades di Muaro Jambi Akan Naik, Segini Jumlahnya

JAMBIUPDATE.CO, SENGETI-Aspirasi Anggota DPRD Muaro Jambi yang meminta menaikkan gaji Kepala Desa langsung direspon cepat oleh Bupati Muaro Jambi, dimana Bupati telah memberikan lampu hijau untuk kenaikan ini pada tahun 2020 mendatang. Hal...

0 Comments

Bahas Renstra, Setwan OKI Kunjungi DPRD Muarojambi

JAMBIUPDATE.CO, SENGETI- Kabupaten Muarojambi tampaknya mulai dilirik menjadi contoh bagi daerah lain, dimana salah satu contohnya ialah Kunjungan Sekretariat (Setwan) DPRD Kabupaten Ogan Kemering Ilir (OKI) ke DPRD Kabupaten Muarojambi. D...

0 Comments



add images