# Berita Daerah

Dinas LHD Sarolangun Targetkan Adipura Kencana

JAMBIUPDATE.CO, SAROLANGUN – Dinas Lingkungan Hidup Daerah (LHD) Kabupaten Sarolangun pada tahun 2025 menargetkan untuk meraih penghargaan penilaian Adipura pada tingkatan Adipura Kencana dari Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan...

0 Comments

Ratusan Kotak Amal Terafliasi NII, Uang di Serahkan ke Tiga Yayasan di Batang Hari

JAMBIUPDATE.CO, BATANGHARI - Pemerintah Kabupaten Batang Hari melalui Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) menyalurkan uang dari hasil kotak amal yang di sita dari Yayasan yang Terafliasi Negara Islam Indonesia (NII). Selasa (12...

0 Comments

Lelang Jabatan di Tanjabtim Masuk Tahap Wawancara dan Penulisan Makalah

JAMBIUPDATE.CO, MUARASABAK – Proses seleksi terbuka Lelang Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama di lingkungan Pemerintah Kabupaten Tanjabtim masih terus bergulir. Dari rangkaian tahapan yang telah dilaksanakan, saat ini seleksi telah...

0 Comments

PT KMH Bersama Timdu Kerinci dan Polda Jambi Sepakati Kompensasi Untuk Dua Desa

JAMBIUPDATE.CO, KERINCI- Tim Terpadu Penanganan Konflik Sosial Kabupaten Kerinci Humas PT Kerinci Merangin Hidro (KMH) bersama perwakilan masyarakat Desa Pulau Pandan dan Desa Karang Pandan melakukan Rakor terkait penanganan penyelesaian ko...

0 Comments

Lepas Tim Sepak Bola Pemain U-15 Ke Suratin CUP, Ini Pesan Wako Alfin

JAMBIUPDATE.CO, SUNGAI PENUH - Walikota Sungai Penuh Alfin, SH bersama Wakil Walikota Azhar Hamzah secara resmi melepas tim sepak bola U 15 Kota Sungai Penuh yang akan berlaga di kompetisi Liga Suratin di Tanjung Jabung Timur, Selasa (12/8)...

0 Comments

Setelah 80 Tahun Indonesia Merdeka, Warga Desa Batu Empang Baru Rasakan Akses Jalan Lancar

JAMBIUPDATE.CO, SAROLANGUN – Sudah 80 tahun Negara Republik Indonesia merdeka, akhirinya warga Dusun Sekaladi, Desa Batu Empang, Kecamatan Batang Asai merasakan akses jalan lancar. Pembangunan jalan Dari Desa Bathin Pengambang menuju...

0 Comments

Sebanyak 572 PPPK Tahap II Segera Terima SK

JAMBIUPDATE.CO, MUARO JAMBI - Pemerintah Kabupaten Muaro Jambi akan segera menyerahkan Surat Keputusan (SK) Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahap II Tahun 2025. SK tersebut rencananya akan diserahkan langsung oleh Bupati ...

0 Comments

Delapan Fraksi DPRD Sarolangun Sampaikan Pandangan Umum Terhadap Ranperda Perubahan APBD-P 2025

JAMBIUPDATE.CO, SAROLANGUN –Delapan fraksi DPRD Sarolangun menyampaikan pandangan umum fraksi terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Perubahan APBD Kabupaten Sarolangun Tahun Anggaran 2025, Senin (11/08/2025) di Gedung DPRD Sa...

0 Comments

Diguyur Hujan, Status Siaga Karhutla di Tanjabtim Tetap Berlaku

JAMBIUPDATE.CO, MUARASABAK – Meskipun dalam beberapa pekan terakhir wilayah Kabupaten Tanjung Jabung Timur Tanjabtim diguyur hujan, status siaga kebakaran hutan dan lahan (karhutla) masih diberlakukan hingga 30 September 2025. Plt. K...

0 Comments

Pemkab Kerinci akan Usulkan Semua R2/R3 Data Base BKN Jadi PPPK Paruh Waktu

JAMBIUPDATE.CO, KERINCI - Pemerintah Kabupaten Kerinci akan mengusulkan semua non-ASN Data Base BKN R2/R3 untuk menjadi PPPK Paruh Waktu ke BKN. Hal ini setelah dilakukan rapat bersama Bupati Kerinci Monadi, Sekda Zainal Efendi, BKPSDM Efra...

0 Comments



add images