Berita Tanjab Timur

Pemdes Teluk Majelis Gelar Pemilihan BPD Periode 2024-2030

JAMBIUPDATE.CO, TANJABTIM - Pemerintah Desa (Pemdes) Teluk Majelis Kecamatan Kuala Jambi Kabupaten Tanjung Jabung Timur menggelar Pemilihan Anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) bertempat di Ruang Kelas SDN 58, Rabu (27/12/2023). Kepala...

0 Comments

Banyak Masyarakat Menjemur Ikan Di Pinggir Jalan Umum, Wisata Kuala Jambi Perlu Berbenah

JAMBIUPDATE.CO, MUARASABAK - Kecamatan Kuala Jambi merupakan salah satu destinasi wisata lokal yang dimiliki oleh Kabupaten Tanjabtim. Disuguhkan dengan pemandangan laut lepas, cafe-cafe yang ada ditepian sungai Batanghari juga menjadi inca...

0 Comments

Waspada Serangan Buaya saat Air Pasang

  JAMBIUPDATE.CO, MUARASABAK- Masyarakat diminta untuk waspada terhadap serangan buaya predator air menyerang saat air pasang besar terjadi di akhir tahun ini. Hal itu diwarning khusus bagi warga yang berada di Desa Simpang Datuk, Kec...

0 Comments

56 Orang di Tanjabtim Lulus PPPK Kesehatan

JAMBIUPDATE.CO, MUARASABAK - Hasil ujian CAT seleksi penerimaan PPPK kesehatan Pemerintah Kabupaten Tanjabtim telah diumumkan Senin (18/12). Sebanyak 56 orang peserta dinyatakan lulus dari 60 formasi yang dibuka. Hal itu disampaikan Kepala...

0 Comments

Diduga Nelayan Hilang Tenggelam, Ketinting Ditemukan dalam Keadaan Kosong

JAMBIUPDATE.CO, MUARASABAK - Warga Desa Sungai Tawar, Kecamatan Mendahara, Kabupaten Tanjabtim, menemukan ketinting yang tak berpenghuni, Senin (18/12) dini hari. Diduga nelayan yang bernama M. Yusuf jatuh dari ketinting dan hilang tenggela...

0 Comments

Warga Keluhkan Gas Melon Langka

  JAMBIUPDATE.CO, MUARASABAK- Menjelang perayaan Natal tahun 2023 dan Tahun Baru 2024, ketersediaan gas melon di Kabupaten Tanjabtim sulit didapatkan. Sehingga masyarakat harus mengeluarkan biaya lebih dari HET untuk mendapatkan gas L...

0 Comments

ADD & DD Cair, Sebelum 15 Desember

JAMBIUPDATE.CO, MUARASABAK- Telah memasuki penghujung tahun, 73 desa di Kabupaten Tanjabtim di warning untuk segera menyelesaikan pencairan ADD dan DD tahap 3 sebelum tanggal 15 Desember 2023. Hal itu disampaikan Kepala Dinas Pemberdayaan ...

0 Comments

KPU Tanjabtim Gelar Rakor Pembentukan KPPS Pemilu 2024

JAMBIUPDATE.CO, MUARASABAK- KPU Kabupaten Tanjabtim menggelar rapat koordinasi pembentukan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) dengan instansi terkait pada Pemilihan Umum tahun 2024, Jumat (8/12) pagi. Kegiatan tersebut dibuka o...

0 Comments

Nyaris Tanpa Sekat dengan Rakyat Kunci Sukses Romi Hariyanto Memimpin

JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Romi Hariyanto memutuskan untuk maju dalam Pilgub Jambi 2024. Keputusan ini disebut keputusan tepat, karena dia sudah mencicipi semua tahapan politik. Beberapa tahapan politik yang sudah pernah dijabat, yakni Ketua ...

0 Comments

Open Turnamen Voly Keramas Cup 2023 Resmi Ditutup, Ketua Karang Taruna Tanjabtim Berharap Ada Jilid II

  JAMBIUPDATE.CO, MUARASABAK- Open turnamen bola Voly Keramas Cup tahun 2023 yang digelar di Lapangan Pemuda Keramas RT 13 RW 04 Kelurahan Parit Culum I, Kecamatan Muara Sabak Barat, Kabupaten Tanjabtim, resmi ditutup, Selasa (5/12) m...

0 Comments